assalamu 'alaikum wr.wb.
kita awali grup ini dengan membaca "bismillahir rahmanir rahiim", karena sebagai mana yang disabdakan Rasulullah saw.,
"Setiap perkara yang penting dalam syari'at, namun tidak dimulai dengan basmalah maka perkara tersebut adalah kurang dan sedikit keberkahannya."
Segala puji bagi Allah, yang tiada Tuhan yang berhak disembah melainkan-Nya. Shalawat serta salam selalu tercurah kepada junjung kita, Nabi Muhammad SAW beserta keluarganya, sahabatnya, dan pengikutnya hingga akhir zaman.
Para pembaca yang dirahmati Allah, situs/blog ini dibuat untuk memudahkan para pencari ilmu agama islam, yang mana berasal dari halaman resmi kami di facebook, yaitu KAJIAN ILMU AGAMA kajian ilmu agama
Wassalamu 'alaikum wr.wb
Home »
Keutamaan-keutamaan
» Keutamaan Basmalah
Keutamaan Basmalah
Posted by Muhammad Arsyad Al-Farisi bin Nahruddin bin Ali-o bin Hasan
Posted on 5:49 AM